Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh
Jumpa lagi teman-teman..
Ahlan wa sahlan....
Yuk kita lanjutkan belajar kita tentang bahasa arab, teman-teman jangan bosan ya belajar bersama kita di blog ini.... ok, sekarang kita lanjutkan dulu kosa kata bahasa arab tentang hewan ya, maklum hewan soalnya banyak sekali jenisnya jadi butuh banyak pembahasan (padahal yang lainnya juga, tapi penulis belum tau... sorry :D). Teman-teman masih ingat kan kosa kata itu bahasa arab nya apa???.... ya benar sekali kosa kata itu bahasa arabnya adalah المُفْرَدَاتُ ternyata teman-teman masih ingat ya... luar biasa, tapi sebenarnya ada yang kurang dari dua artikel sebelumnya kosa kata bahasa arab tentang hewan bagian pertama, dan kedua yang membahas tentang hewan, ada yang kurang, teman-teman tahu tidak yang kurang apa???... masak teman-teman gak tahu... itu lho kita sudah dua artikel membahas tentang kosa kata bahasa arabnya hewan tapi ternyata kita belum tuliskan bahasa arab nya hewan itu apa!!!! wah untung saja penulis ingat (alhamdulillah), ok, mari kita langsung membahas kosa kata barunya............
حَيَوَانٌ
Hewan/Binatang
وَزَّةٌ
Angsa
نَسْرٌ
Elang
حِمَارٌ
Keledai
حُوْتٌ
Ikan paus
غَزَالٌ
Kijang
دُبٌّ
Beruang
فَرَاشَةٌ
Kupu-kupu
طَائِرٌ
Burung
ذِئْبٌ
Serigala
Demikian kosa kata barunya untuk saat ini, teman-teman jangan ragu untuk menambah ataupun mengoreksi kosa kata maupun tulisan di blog ini, silahkan tuliskan saran teman-teman di komentar ataupun melalui email penulis bahalwangroup@gmail.com
Jangan lupa untuk membaca artikel lainnya di blog ini ya..... jangan lupa baca juga kosa kata tentang hewan bagian keempat
Syukron Jazilan
Wassalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh
Gambar from Google
ih sangat manfaat mimin makasih min
ReplyDeleteSangat bermanfaat...
ReplyDelete